Minggu, 23 Oktober 2011

Joran / Fishing Rod
Seperti Reel, joran juga memiliki varian yang luar biasa banyak, dari panjang, kekuatan, peruntukkan dan mereknya sendiri.
Kita mulai dari entry level ada merek seperti exori, sabpolo, golden fish dll. Harga bisa didapat mulai dari Rp. 60 ribuan juga.
Untuk kelas tingginya ada merek seperti Jigging Master, Van Staal dan berbagai merek lainnya yang berharga di atas Rp. 3 juta rupiah.
Akan saya berikan contoh gambarnya di bawah ini.

Joran SabpoloJigging Master 3 Kings Special 2010

Van Staal Rods

Gambar searah jarum jam : Joran Sabpolo, Jigging Master 3 kings Special 2010 dan Van Staal Rods

Joran yang kita pilih harus sesuai atau lebih kuat dengan target ikan yang kita akan pancing. Misal memancing patin tidak mungkin menggunakan joran mujair karena dipastikan akan patah namun akan bisa menggunakan joran jigging untuk lebih mendapatkan power lebih untuk menaklukkan ikan.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar